Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Antonov AN 225 Mriya, Pesawat Cargo Terbesar di Dunia

iShabriPedia.us - Banyak sekali perusahaan pesawat berlomba lomba menjadi yang terbaik dalam kancah perindustrian dirgantara dunia, ada Boeing dan Airbus yang namanya sudah tidak asing lagi di telinga kita.

Pada Tulisan kali ini saya ingin sedikit menulis tentang perusahaan perakitan pesawat udara atau Aircraft Manufacturing yang ada Di Dunia, banyak produk dari hasil karya mereka memenuhi Angkasa untuk mengangkut penumpang.

Ada juga beberapa prusahaan yang fokus pada Comercial Jet, maksudnya hanya fokus memproduksi pesawat untuk kebutuhan pengangkutan penumpang saja.

Terdapat pula Perusahaan Perakitan pesawat Udara Aircraft Manufacturing yang memproduksi berbagai pesawat tempur militer. Contohnya seperti Dassault Falcon dan lain sebagainya.

Deretan Pabrikan Perakitan Pesawat Udara atau Aircraft Manufacturing di Dunia, Antonov, Boeing, Airbus, dan Lainnya
Antonov AN 225 Mriya
Pesawat Cargo Terbesar di Dunia

Deretan Pabrikan Perakitan Pesawat Udara atau Aircraft Manufacturing di Dunia, Antonov, Boeing, Airbus, dan Lainnya



Antonov AN 225 Mriya

Boeing yang merupakan pesawat pabrikan Amerika Serikat sudah berdiri semenjak 1 Abad atau 100 tahun yang lalu sudah memiliki cukup banyak pengalaman dalam industri perakitan pesawat terbang.

Begitu juga dengan Airbus, perusahaan perakitan pesawat udara yang terletak di Toulouse Blagnac ini juga tidak kalah dari Boeing Company, hanya saja Airbus baru 50 Tahun yang lalu berdiri. Beda dengan rivalnya Boeing yang sudah duluan menapaki Dunia Dirgantara Penerbangan.

Selain Boeing dan Airbus Company, terdapat deretan perusahaan lain yang juga bergerak di bidang Perakitan Aircraft Manufacture dan Memproduksi Pesawat Udara, ada Comac.

COMAC merupakan perusahaan asal Tiongkok yang baru baru ini memproduksi Comac C919 dan berbagai produk unggulan lainnya dari perusahaan Aircraft Manufacture Comac.

Begitu juga Bombardier, Bombardier merupakan Manufaktur pesawat udara ataupun Aircraft Manufacture yang terletak di Canada Kanada.

Bombardier Lebih fokus memproduksi pesawat Jet Pribadi ataupun Private Executive Jet, walaupun demikian Bombardie CRJ1000 series atau Bombardier CRJ series cukup sukses dipasaran untuk kelas pesawat penumpang komersial.

Yang menarik bagi saya adalah Antonov, Antonov adalah perusahaan Uni Soviet yang sampai sekarang masih eksis di Udara, walaupun tetap dak lagi memproduksi pesawat terbang, tapi nama Antonov masih sangat diingat dari diketahui oleh banyak orang.

Perusahaan penerbangan atau Aircraft yang terletak di Kiev Ukraina ini masih mempertahanka  dan mengoperasikan salah salag satu Fleet atau Armada Lawasnya, dia adalah Antonov 225 Mriya.

Fakta menarik adalah Antonov AN 225 Mriya ini merupakan Pesawat Terbesar di Dunia dan hanya Ada 1 (Satu) saya, tidak ada dua nya, ini yang membuat saya terpana.

Saya setuju kalau ada yang mengatakan bahwa pesawat Airbus A380 merupakan pesawat terbesar, tapi Airbus A380 diperuntukkan untuk mengangkut penumpang komersial atau Commercial Passenger Aircraft.

Lain halnya dengan pesawat Terbesar di Dunia Antonov AN 225 Mriya, Antonov AN 225 Mriya Tidak mengangkut penumpang, Antonov AN 225 Mriya Hanya mengangkut Cargo atau Kargo saja.

Tidak tanggung tamggung, mungkin bagian dari Airbus A380 yang merupakan pesawat Penumpang Terbesar di Dunia pernah di Angkut dalam Badan Pesawat Antonov AN 225 Mriya Tersebut.

Post a Comment for "Antonov AN 225 Mriya, Pesawat Cargo Terbesar di Dunia"